Respons Tanaman Jagung (Zea mays L.) Hibrida Akibat Jarak Tanam Berbeda Pada Sistem Tatam Legowo (2:1) Dan Jenis Pupuk Organik Di Inceptisols Jatinangor.

Authors

  • Agus Wahyudin Universitas Padjadjaran
  • Y. Yuwariah Universitas Padjadjaran
  • Fiky Yulianto W Universitas Padjadjaran
  • A. F. Kevin A Universitas Padjadjaran

Keywords:

corn, double row, organic fertilizer.

Abstract

The objective of this research was to find the best combination of plant spacing and organic fertilizer on the growth and yield of maize (Zea mays L.) Pertiwi-3 in Jatinangor. The experiment was carried outin Ciparanje experimental field on November 2016 to March 2017. The experiment used was Randomized Block Design (RBD) which consisted of  six treatments and four replications, which were the plant spacing  20cmx20xmx75cm + 5t/ha compost, 25cmx25cmx75cm + 5t/ha compost, 30cmx30cmx75cm + 5t/ha compost, 20cmx20cmx75cm + 5t/ha cow manure, 25cmx25cmx75cm + 5t/ha cow manure and 30cmx30cmx75cm + 5t/ha cow manure. The result of the experiment showed that the best result of 100 dry seeds weight was in the treatment of plant spacing 20cmx20cmx75cm + 5t/ha cow manure with a weight of  45,19g. The highest score of Leaf Area Index (LAI) was in the treatment of plant spacing 20cmx20cmx75cm + 5t/ha cow manure score of 2,92 was not significantly different from the treatment of plant spacing 20cmx20cmx75cm + 5t/ha compost with score of 2,82. 

References

Abdulrachman, Sarlan., Made Jana Mejaya., Nurwulan Agustiani., Indra Gunawan., Priatna Sasmita., dan Agus Guswara. 2013. Sistem Tanam Legowo. Sukamandi : Balai Penelitian dan Pengembangan Pertanian.
Adimihardja, A., I. Juarsah, dan U. Kurnia. 2000. Pengaruh penggunaan berbagai jenis dan takaran pupuk kandang terhadap produktivitas tanah Ultisol terdegradasi di Desa Batin, Jambi. Hlm. 303-319 dalam Pros. Seminar Nasional Sumber Daya Tanah , Iklim, dan Pupuk. Buku II. Lido-Bogor , 6-8 Des.1999. Pusat Penelitian Tanah dan Agroklimat, Bogor.
Akil, M.,dan Hadijah A. Dahlan. 2007. Budidaya Jagung dan Diseminasi Teknologi. Maros : . Balai Penelitian Tanaman Serealia.
Badan Penelitian Tanaman Pangan. 2011. Nilai Tambah Kompos dari Kotoran Sapi. Nusa Tenggara Barat : Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian.
Badan Pusat Statistik. 2015. Produksi Padi, Jagung,Kedelai pada Tahun 2015. Jakarta. Badan Pusat Statistik Indoneisa.
Badan Pusat Statistik. 2016. Luas Panen Jagung Menurut Provinsi (ha). Jakarta : Badan Pusat Statistik Indonesia.
Balai Pengkaji Teknologi Pertanian. 2015. Beberapa Penyakit Pada Tanaman Jagung dan Pengendaliannya. Aceh : Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian.
Bara, Aria., dan M.A. Chozin. 2009. Pengaruh Dosis Pupuk Kandang dan Pemberian Pupuk Uea Terhadap Pertumbuhan dan Produksi Jagung (Zea mays L.) di Lahan Kering. Bogor : Institut Pertanian Bogor.
Bilman, W.S. 2001. Analisis Pertumbuhan Tanaman Jagung Manis (Zea mays saccharata)Pergeseran Komposisi Gulma pada Beberapa Jarak Tanam. Jurnal Ilmu-Ilmu Pertanian Indonesia Vol. 3 No. 1, hal 25-30.

Board, J. E., dan Kahlon C.S. 2012. Contribution of Remobilized Total Dry Matter to Soybean Yield. Journal of Crop Improvement Vol. 26, Issue 5, pages 641-654.
Bunyamin Z dan Awaluddin. 2013. Pengaruh Populasi Tanaman terhadap Pertumbuhan dan Produksi Jagung Semi/Baby Corn. Balai Penelitian Tanaman Serelia. Fakultas Pertanian Universitas Hassanudin, Makasar. 233 halaman.
Desyanto, Eky., dan Herman Budi Susetyo. 2014. Pengaruh Jarak Tanam terhadap Pertumbuhan Hijauan dan Hasil Buah Jagung (Zea mays L.) pada Varietas BISI dan PIONEER di Lahan Marginal. Yogyakarta : Universitas PGRI.
Dinariani., Y.B., Suwarsono Heddy., dan Bambang Guritno. 2014. Kajian Penambahan pupuk kandang kambing dan kerapatan tanaman yang berbeda pada pertumbuhan dan hasil tanaman jagung manis (Zea mayssaccharata Sturt). Malang. Jurusan Budidaya Pertanian Fakultas Pertanian Universitas Brawijaya.
Efendi, Roy., dan Suwandi. 2010. Respon Tanaman Jagung Hibrida terhadap Tingkat Takaran Pemberian Nitrogen dan Kepadatan Populasi. Prosiding Pekan Serealia Nasional.
Faridah, Sitti Nur. 2003. Analisis Kebutuhan Air Tanaman Jagung (Zea mays L.)Pada Berbagai Umur Tanam. Makassar : Universitas Hasanuddin.
Hartatik, Wiwik., dan L.R. Widowati. 2006. Pupuk Kandang. Bogor : Balai Penelitian Tanah.
Indrayanti, Laelani Asro. 2010. Pengaruh Jarak Tanam dan Jumlah Benih terhadap Pertumbuhan Vegetatif Jagung Muda. Fakultas Pertanian Universitas PGRI Palangka Raya. Media Sains,Vol. 2, No 2.
Kasryno, Faisal., Effendi Pasandaran., Suyamto., dan Adnyana Made O. 2007. Gambaran umum ekonomi jagung Indonesia. Jakarta. Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian.

Kusnadi, M.H. 2000. Kamus Istilah Pertanian. Penerbit : Kanisius. Yogyakarta.
Kuyik, Antonius R., Pemmy Tumewu., D. M. F. Sumampow., dan E. G. Tulungen. 2012. Respons Tanaman Jagung (Zea mays saccharata L.) terhadap Pemberian Pupuk Organik. Faperta Univ. Sam Ratulangi. Manado.
Mayadewi, Ni Nyoman Ari. 2007. Pengaruh jenis pupuk kandang dan jarak tanam terhadap pertumbuhan gulma dan hasil jagung manis. Denpasar. Fakultas Pertanian Universitas Udayana.
Mujisihono, R., dan T. Santosa. 2001. Sistem Budidaya Teknologi Tanam Benih Langsung (TABELA) dan Jajar Legowo (TAJARWO). Makalah Seminar Perekayasaan Sistem Produksi Komoditas Padi dan Palawija. Diperta Provinsi D.I. Yogyakarta.
Mungara, E.D. Indradewa., dan R. Rogomulyo. 2013. Analisis Pertumbuhan dan Hasil Padi Sawah (Oryza sativa L.) pada Sistem Pertanian Konvensional Transisi Organik dan Organik. Vegetalika Vol. 2 No. 3:1-12.
Oldeman, L.R., 1975. Agroclimatic map of Java & Madura. Contr. of Centra Res. Inst. for Food Crops 16/76. Bogor.
Pusat Pelatihan Pertanian. 2015. Pemupukkan Jagung. Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pertanian. Kementerian Pertanian.
Pusat Pelatihan Pertanian. 2015. Pengairan Tanaman Jagung. Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pertanian Kementerian Pertanian.
Rahmi, N.M. 2012. Efek Fitohormon PGPR terhadap Pertumbuhan Tanaman Jagung. Agribisnis dan Pengembangan Wilayah 3 (2): 27-35.
Rejekiningrum, Popi., dan Budi Kartiwa. 2015. Upaya Meningkatkan Produksi Tanaman Jagung Menggunakan Teknik Irigasi Otomatis di Lahan Kering Kabupaten Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat. Bogor : Balai Penelitian Agroklimat dan Hidrologi, Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian.

Rina. 2015. Manfaat Unsur N, P dan K Bagi Tanaman. Kalimantan Timur : Balai Pengkaji Teknologi Pertanian Kementerian Pertanian.
Rogi, Johannes E.X., J.L. Kalangi., Johan A. Rombang., A. Lumingkewas., dan Yulia Paskalina. 2010. Produktivitas Jagung (Zea mays L.) pada Berbagai Tingkat Naungan Tanaman Kelapa (Cocos nucifera L.). Manado : Universitas Sam Ratulangi.
Roidah, Ida Syamsu. 2013. Manfaat penggunaan pupuk organik untuk kesuburan tanah. Tulungagung: Universitas Tulungagung.
Samosir, A. T., Paulus, J. M., Sumampow, D. M., dan Tumbelaka, S. 2015. Pemberian Kompos Jerami Padi terhadap Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Jagung Manis (Zea mays L. saccharata Sturt). In COCOS (Vol. 6, No. 12).
Sari, Winda Ismaya., Sisca Fajriani., dan Sudiarso. 2016. Respon Pertumbuhan Tanaman Jagung Manis (Zea mays saccharata Sturt) terhadap Penambahan Berbagai Dosis Pupuk Organik Vermikompos dan Pupuk Anorganik. Jawa Timur : Universitas Brawijaya.
Seriminawati, E. A. Syaifudin., dan H. Purwanto. 2005. Pengaruh Gulma Jawan (Echinochloa cruss-galli L.) terhadap Pertumbuhan dan Produksi Beberapa Kultivar Lokal Padi (Oryza sativa L.) Lahan Kering. Jurnal Budidaya Pertanian 11. 2 September 2005.
Setyamidjaja, D. 2006. Pupuk dan pemupukan. CV. Simpleks, Jakarta.
Stalcup, L. 2008. Twin Rows Help Boost Yields: Stil, The Jury’s Out on Whether Twin Rows are Always Profitable. Corn and Soybean Digest; Jan 2008; 68,1; ABI/Inform Trade and Industry. Pg. 6.
Subiksa, I Gusti Made. 2011. Pengaruh Jarak Tanam dan Jenis Pupuk terhadap Pertumbuhan, Produksi Silase dan Biji Pipilan Jagung Hibrida pada Inceptisol Dramaga. Bogor : Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian.
Suhendar, D. 2011. Pengaruh Dosis Pupuk N,P,K dan Jenis Pupuk Organik terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Jagung (Zea mays L.) Hibrida P-12 di Jatinangor. Sumedang.
Sumarsono. 2008. Model Hubungan Kepadatan Populasi Tanaman terhadap Hasil Tanaman Jagung (Zea mays L.). Semarang : Universitas Diponegoro.
Supartha, I.N.Y., G. Wijana, dan G.M. Adyana. 2012. Aplikasi jenis pupuk organik pada tanaman padi sistem pertanian organik. J. Agroekoteknologi Tropika 1:98- 106.
Tabri, Fahdiana. 2013. Pengaruh Kepadatan Populasi terhadap Hasil Dua Varietas Jagung Hibrida. Maros : Balai Penelitian Tanaman Serealia.
Wahyudin, A., B.N. Fitriatin., F.Y. Wicaksono., Ruminta., dan Rahadiyan. 2017. Respons Tanaman Jagung (Zea mays L.) Akibat Pemberian Pupuk Fosfat dan Waktu Aplikasi Pupuk Hayati Mikroba Pelarut Fosfat pada Ultisols Jatinangor. Jurnal Kultivasi Vol. 16 (1) Maret 2017.
Wahyudin, A., Ruminta., dan D. C. Bachtiar. 2015. Pengaruh Jarak Tanam Berbeda pada Berbagai Dosis Pupuk Organik terhadap Pertumbuhan dan Hasil Jagung Hibrida P-12 di Jatinangor. Jurnal Kultivasi Vol. 14 (1) Maret 2015.
Wahyudin, A., Ruminta., dan S.A. Nursaripah. 2016. Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Jagung (Zea mays L.) Toleran Herbisida Akibat Pemberian Berbagai Dosis Herbisida Kalium Glifosat. Jurnal Kultivasi Vol. 15 (2) Agustus 2016.

Downloads

Published

2018-04-01

Issue

Section

Articles